Evaluasi Tengah Semester - PBKK A

Kelompok :
05111840000004 Abdur Rachman Wahed
05111840000074 Kenji Hikmatullah
05111940000111 Evelyn Sierra

Soal : 
  1. 1. Sebutkan aplikasi POS yang biasa dipakai di masyarakat?
  2. 2. Fitur apa saja yang ada di dalam aplikasi tersebut , buatlah screenshotnya dan jelaskan?
  3. 3. Buat rancangan UI dan navigasi aplikasi POS mu sendiri?
  4. 4. Dengan menggunakan framework .NET implementasikan aplikasi POS yang dirancang.
  5. 5. Buat tutorial pembuatan aplikasi beserta demo penggunaannya di Youtube , kemudian dokumentasikan/ embedded di blog.
Jawaban : 
  1. 1. Sebutkan aplikasi POS yang biasa dipakai di masyarakat?
  2. - Simplus : Aplikasi POS tanpa menggunakan Backoffice


  3. 2. Fitur apa saja yang ada di dalam aplikasi tersebut , buatlah screenshotnya dan jelaskan?
  4. - Fitur untuk mengelola produk

  5. Foto Produk dan harga produk dapat diatur melalui fitur ini. Di dalam fitur ini, juga terdapat fitur untuk melihat riwayat produk serta mutasi stok

  6. - Fitur Program Loyalti

  7. Fitur Program Loyalti adalah fitur untuk mengatur promo serta diskon yang akan diberikan
  8. - Fitur untuk mencatat saldo 

  9. Fitur Dompet adalah fitur yang digunakan untuk mendaftarkan cash register atau serta mengatur outlet yang tersedia dari bisnis pemilik

  10. - Fitur untuk pembayaran dengan QRIS

  11. Aplikasi Simplus memiliki fitur yang mendukung pembayaran dengan menggunakan QRIS, sehingga apabila ingin membayar menggunakan e-money, dapat langsung scan barcode QRIS tersebut.

  12. - Fitur untuk menampilkan laporan penjualan

  13. Fitur laporan penjualan ini membantu pemilik bisnis dalam melihat perkembangan penjualan bisnis mereka. Di dalam laporan penjualan tersebut, terdapat data dari produk yang terlaris dalam penjualan per bulan dan data peak hour untuk memberitahukan jam ramai pada toko. Fungsi dari fitur peak hour ini untuk membantu para pemilik toko menentukan jumlah karyawan yang akan ditugaskan dan dapat mengatur harga produk di toko.

  14. - Fitur untuk mengelola membership dari pelanggan

  15. Fitur membership dari pelanggan adalah fitur untuk memberikan reward kepada pelanggan yang sering belanja di toko tersebut.

  16. - Fitur untuk menampilkan riwayat transaksi

  17. Fitur riwayat transaksi penjualan ini dapat menampilkan data transaksi per outlet dan dapat menggunakan filter pilihan tanggal

  18. - Fitur Split Bill

    Fitur Split Bill digunakan apabila ada pelanggan yang ingin memisahkan pembayarannya dengan yang produk yang lain.

  19. 3. Rancangan UI dan navigasi aplikasi POS 
    • Halaman Login

    • Menu Header

    • Halaman Edit Profil

    • Halaman Master Barang

    • Halaman Penjualan

    • Halaman Pembelian

  1. 4. Link github : Source Code
  2. 5. Link youtube : Penjelasan Aplikasi Kasir

Comments

Popular Posts